Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label TIGA HAL YANG INSYAA ALLÃH TERUS MENGALIRKAN PAHALA DI SISI ALLÃH ﷻ

Featured Posts

AIR BERIAK TANDA TAK DALAM, TONG KOSONG NYARING BUNYINYA, TAHUKAH ANDA TERNYATA MAKNANYA TIDAK SEPERTI YANG SELAMA INI KITA KIRA, TERNYATA SELAMA BERTAHUN-TAHUN KITA SUDAH SALAH MENGGUNAKANNYA

        Para pembaca yang budiman. Selama ini kita semua mengetahui bahwa untuk menyamakan keadaan seseorang yang banyak bicara namun pengetahuannya dangkal adalah dengan menggunakan peribahasa "Air beriak tanda tak dalam", atau bagi yang dianggap tidak berpengetahuan "Tong kosong nyaring bunyinya". Demikian pula dengan penulis. Penulis pernah berpikir bahwa kalimat tersebut dapat diterapkan kepada setiap orang yang banyak bicara. Ketika anda berkata tentang air beriak tanda tak dalam, tong kosong nyaring bunyinya, tahukah anda ternyata maknanya tidak seperti yang selama ini kita kira, ternyata selama bertahun-tahun kita sudah salah menggunakannya.      Pada suatu kolam air kita mungkin akan menemukan riak-riak atau gelembung-gelembung air yang relatif kecil di atas permukaannya. Menurut hasil penelitian, riak-riak air tersebut banyak ditemukan pada suatu ekosistem air yang mana ketinggian permukaan airnya dari dasar tidak begitu tinggi atau air dalam kondisi tidak

SILAKAN DOWNLOAD AMPUH

SILAKAN DOWNLOAD AMPUH
Aplikasi Mobile Penyuluhan Hukum

TIGA HAL YANG INSYAA ALLÃH TERUS MENGALIRKAN PAHALA DI SISI ALLÃH ﷻ

  Ysh. Sahabat Diskusihidup ,          Pada zaman dahulu usia manusia panjang-panjang bisa sampai ratusan bahkan lebih dari seribu tahun, sedangkan pada masa sekarang usia manusia hanya berkisar seratus tahun bahkan kurang. Mungkin setiap orang akan berharap mendapatkan usia atau masa hidup di dunia yang panjang dengan harapan kesempatan menumpuk bekal untuk kehidupan akhirat semakin banyak. Namun bisa saja malah lebih banyak menumpuk kejelekan jika tidak dimanfaatkan dengan baik.           Allãh ﷻ senantiasa bersikap adil, setiap orang akan diberikan kesempatan mendapatkan pahala tanpa dibatasi oleh masa hidup manusia di dunia. Ada 3 hal pahala yang akan tetap mengalir atau diperoleh seseorang meskipun orang itu telah meninggal dunia, yaitu amal/shadaqah jariah, ilmu yang bermanfaat, dan doa anak yang saleh. 1.  Amal/shadaqah jariah . Dalam Islam, amal atau shadaqah jariah merupakan salah satu cara untuk mengalirkan pahala secara terus-menerus, bahkan setelah seseorang meninggal dunia